HUKUM MEMBACA AL-FATIHAH PADA SHALAT BERJAMAAH
Bagaimana tuntunan shalat makmum dan imam yang benar saya pernah mendengar bahwa al-Fatihah tidak wajib dibaca dan juga surah setelahnya dan ada juga yang mengatakan surah al-Fatihah wajib dibaca, begitupun surah setelahnya dan doa lainnya?